Created By
21.33 | Author: Sistem Informasi Keuangan
Fera Handayani (08121023)


IIn Wijayanti (08121028)


Septiadi Putranto (08121070)
KesimpuLan
21.15 | Author: Sistem Informasi Keuangan

Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa keamanan dan keakuratan data dapat dicegah dengan sistem database yang baik dan disesuaikan dengan aplikasi yang diinginkan perusahaan. User interface dapat membantu karyawan dalam mengelola sehingga mudah digunakan. Pada perusahaan dengan pemakaian sistem manajemen basis data dapat mengatur dan mengolah data sesuai dengan yang diinginkan perusahaan. Sehingga dapat terhindar dari redundasi data. Optimalisasi kinerja perusahaan dapat meningkat seiring dengan keefisienan dan keefektifitasan dari pengolahan data keuangan tersebut. Aplikasi ASP perusahaan memiliki keterbatasan namun perusahaan akan lebih mengimplementasikan aplikasinya lebih detail sesuai keinginan dari bagian keuangan.
Deskripsi Sistem InFormasi Keuangan
21.06 | Author: Sistem Informasi Keuangan
-Deskripsi Sistem Informasi-

Pengertian Sistem Informasi Keuangan

Sistem Informasi Keuangan adalah suatu sistem software yang membantu proses fungsional keuangan perusahaan untuk seluruh unit organisasi perusahaan dengan menerapkan tertib peraturan keuangan yang ketat pada pencatatan transaksi atas keuangan, pembayaran, sampai ke pencatatan bukti pembayaran yang dilengkapi dengan sistem pelaporan secara sistematis dan akurat. Adapun data-data yang terintegrasi dalam Sistem Informasi Keuangan ini antara lain :

1.Daftar produk
2.Daftar Billing rekening tagihan
3.Daftar Billing rekening pembayaran
4.Daftar Customer
5.Daftar Bank
6.Penjualan
7.Laporan Keuangan Eksekutif

Ruang Lingkup
-Ruang lingkup proses pada sistem informasi keuangan antara lain :

Proses pencatatan transaksi penjualan
Proses pencatatan billing pembayaran
Proses pencatatan bukti pembayaran
Proses pengelompokkan rekening tagihan pelanggan
Proses pencatatan rekening bank (rekonsiliasi Bank)
Proses pembuatan Laporan Laba Rugi.

Ruang lingkup proses informasi antara lain :

1.Produk
•Kode Produk
•Nama Produk
•Biaya Pemasangan Produk

2.Jenis Produk
•Kode Jenis Produk
•Jenis Produk
•Harga Jual Produk

3.Jenis Transaksi
•Kode Jenis Transaksi
•Jenis Transaksi

4.Keluhan atas produk
•Kode Keluhan
•Keluhan

5.Billing pembayaran
•Kode Billing
•Tanggal Jatuh Tempo Pembayaran
•Batas Akhir Pemutusan Produk

6.Bank
•Kode Bank
•Nama Bank

7.Media Promosi
•Blog
•Forum
•Situs Pribadi
•Media Cetak
•Media iklan televisi

-Keuntungan Tangible-

Keuntungan Tangible dari Sistem Informasi Keuangan antara lain :

1.Penurunan Biaya Operasi
2.Penurunan Biaya Komputer
3.Penurunan Biaya Pegawai
4.Pengurangan Biaya Fasilitas
5.Mengurangi Biaya Pengeluaran

-Keuntungan Intangible-

Keuntungan dari intangible Sistem Informasi Keuangan antara lain :

1.Kepuasan Pelanggan
2.Kepuasan Terhadap Pekerjaan
3.Citra yang lebih baik
4.Peningkatan kontribusi pegawai,
5.Pengambilan keputusan dan operasional
Form Sistem Informasi Keuangan PT.X
20.50 | Author: Sistem Informasi Keuangan
Form Pengguna Produk

Form Pengguna Produk

Sistem Informasi Keuangan PT.X



Form Billing Pelanggan

Form Billing Pelanggan

Sistem Informasi Keuangan PT.X

Form Jenis Pembayaran

Form Jenis Pembayaran

Sistem Informasi Keuangan PT.X

Form Rekening Pembayaran

Form Rekening Pembayaran

Sistem Informasi Keuangan PT.X


Form Pembayaran Billing Pelanggan

Form Pembayaran Billing Pelanggan

Sistem Informasi Keuangan PT.X


Form Keluhan Pelanggan atas Produk


Form Keluhan Pelanggan

Sistem Informasi Keuangan PT.X


Laporan Pencatatan Transaksi Pembayaran Billing


Laporan Pencatatan Transaksi Pembayaran Billing

Sistem Informasi Keuangan PT.X